11 Kolam Renang dan Pemandian Terbaik di Manado
Dikota Manado kini sudah mulai banyak, waterpark, kolam renang, waterboom, pemandian alam, dan beberapa jenis tempat pemandian wisata rekreasi lainnya yang sudah bisa di nikmati setiap warga masyarakat yang ingin berwisata air. Beberapa tempat yang terbaik diantaranya adalah Waterpark Golden Lake Manado, CitraLand WaterPark Manado, Kolam renang umum WAIKI Kalasey - Sulut, GPI Waterpark atau Griya Paniki Indah Waterpark dan beberapa kolam renang, waterpark dan tempat pemandian lainnya.
Kenapa wisata rekreasi air kini menjadi yang paling banyak dikunjungi warga Manado beberapa diantara alasannya adalah hemat budget pengeluaran, berkunjung ke waterboom, kolam renang, waterpark dan tempat pemandian lainnya umumnya harga tiketnya sangat terjangkau dan murah, mulai dari 5000 rupiah hingga 50.000 rupiah. Jadi dengan biaya minim, kita bisa berenang, berlibur dan membahagiakan diri sendiri, bersama teman-teman, keluarga, dan anak-anak. Fasilitas pendukung dalam sebuah tempat pemandian juga menjadi pertimbangan, namun mayoritas kolam renang, waterpark, waterboom di kota manado memiliki Gazebo untuk tempat duduk lesehan, warung kantin, parkiran, ruang bilas, kamar mandi, dan lainnya.
Renang merupakan sebuah jenis olahraga yang banyak dibutuhkan untuk banyak hal, seperti untuk menjadi seorang atlet renang, melamar tentara, polisi dan beberapa pekerjaan dan tempat pendidikan yang salah syaratnya membutuhkan syarat minimal bisa berenang. Makanya banyak para orang tua di Manado memberikan kursus les private renang di beberapa tempat kursus renang yang tersedia di kolam renang dibawah ini.
Secara umum di kota Manado ada kolam renang outdoor atau diluar ruangan yang secara umum di dominasi oleh waterpark, waterboom dan kolam renang umum, sementara kolam renang indoor atau di dalam ruangan umumnya di kelola oleh kolam renang umum tertentu, kolam renang hotel dan kolam renang yang dikelola oleh sebuah instansi atau lembaga. Berikut
CitraLand WaterPark Manado
foto view atas citraland waterpark manado |
855 ulasan Google
Taman rekreasi air dengan kolam renang, waterpark di Kota Manado, Sulawesi Utara
Alamat: CitraLand City of Blessings, Jl. Royal Mansion 2, Winangun Satu, Kec. Malalayang, Kota Manado, Sulawesi Utara
Jam Buka Tutup Operasional:
Senin Tutup
Selasa Tutup
Rabu Tutup
Kamis Tutup
Jumat 10.00–19.00
Sabtu 10.00–19.00
Minggu 10.00–19.00
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Citraland waterpark manado merupakan salah satu waterpark wisata rekreasi air. Memiliki 2 kolam renang yang berbeda, wahana permainan yang cukup banyak seperti seluncuran, ember tumpah dan lainnya.
Citraland waterpark manado banyak dimanfaatkan warga sebagai tempat gathering, rekreasi bareng keluarga, belajar berenang dan berwisata air sembari menikmati kuliner di kantin yang tersedia. Fasilitas pendukung seperti kamar mandi, kamar bilas, gazebo atau tempat duduk, spot selfie instagramable juga lengkap.
Tarif harga tiket biaya masuk (HTM) citraland waterpark manado 40,000 rupiah per orang. Sangat terjangkau dan termasuk murah untuk menikmati semua fasilitas yang ada.
GPI Waterpark atau Griya Paniki Indah Waterpark
Foto salah satu sudut GPI Waterpark |
1.051 ulasan Google
Taman rekreasi air di Sulawesi Utara
Alamat Lengkap: Griya Paniki Indah, Jl. Akasia, Paniki Bawah, Kec. Mapanget, Kota Manado, Sulawesi Utara
Jam Buka Tutup Operasional:
Senin 09.00–17.00
Selasa 11.00–17.00
Rabu 11.00–17.00
Kamis 11.00–17.00
Jumat 11.00–17.00
Sabtu 09.00–17.00
Minggu 09.00–17.00
Provinsi: Sulawesi Utara
Nomor Telepon: (0431) 885517
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
GPI Waterpark atau Griya Paniki Indah Waterpark salah satu tempat yang recommended banget buat renang bareng-bareng keluarga, ada banyak macam kolam dari yang dangkal hingga dalam. Suasananya sangat asri dan di penuhi dengan taman-taman dan berbagai bunga yang cantik .
Ada area bermain juga buat anak-anak, ayunan serta jungkat-jungkit. Ada juga kolam renang arus. Disini banyak banget jenis prosotan dan pasti nya sangat menguji adrenalin kalian. Untuk lokasi kamar mandi cukup banyak dan jika rame pengunjung kalian tidak usah ngantri-ngantri lagi.
Untuk harga tiket biaya masuk (HTM) GPI Waterpark lumayan murah cuma dengan 30.000 rupiah kalian bisa menikmati seluruh fasilitas renang dan wahana sepuasnya. Dan unik nya waktu kalian masuk kalian harus ditempelin gelang dari kertas, tapi ajaibnya kertas gelang tersebut di pakai untuk renang tidak sobek. Sungguh bangus design nya tertata dengan rapi.
Waterpark Golden Lake Manado
Foto waterpark golden lake manado |
Waterpark dengan kolam renang dan wahana bermain di kota manado
Alamat Lengkap: Valley, Tingkulu, Kec. Wanea, Kota Manado, Sulawesi Utara 95119
Jam Buka Tutup Operasional:
Senin 09.00–17.00
Selasa 09.00–17.00
Rabu 09.00–17.00
Kamis 09.00–17.00
Jumat 09.00–17.00
Sabtu 09.00–17.00
Minggu 09.00–17.00
Nomor Telepon: (0431) 875041
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Waterpark golden lake manado merupakan tempat wisata rekreasi air yang sangat menyenangkan. Memiliki kolam renang yang luas airnya bersih dan jernih, ada banyak wahana, seperti seluncuran, ember tumpah dan wahana lain. Cocok dikunjungi baik sendiri dan bersama keluarga karena aman dan nyaman.
Fasilitas pendukung seperti kamar bilas, kamar mandi, kantin, parkiran dan lain-lain juga lengkap. Tarif harga tiket biaya masuk
Glorious Rahvana Park
Foto Glorious Rahvana Park |
450 ulasan Google
Salah satu Water park dengan kolam renang di kota Manado
Alamat Lengkap: Jl. lingkungan III, Kombos Tim., Kec. Singkil, Kota Manado, Sulawesi Utara
Jam Buka Tutup Operasional:
Senin 08.00–20.00
Selasa 08.00–20.00
Rabu 08.00–20.00
Kamis 08.00–20.00
Jumat 08.00–20.00
Sabtu 08.00–20.00
Minggu 08.00–20.00
Nomor Telepon: 0811-4348-448
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Glorious Rahvana Park merupakan waterpark dengan kolam renang yang cukup dikenal di kota Manado, water park ini memiliki kolam renang yang cukup luas, air kolam nya bersih dan jernih serta menyegarkan. Tempat yang nyaman dan bagus untuk liburan bersama keluarga.
Glorious Rahvana Park atau bisa juga disebut Kolam Renang Glorious Rahvana Park ini memiliki wahana mandi busa, seluncuran serta fasilitas seperti bar dan restaurant yang menjual makanan dan minuman enak, Gazebo dan tenda dengan kursi khusus untuk tempat duduk bersantai, Parkiran yang luas dan aman, serta menjual baju renang segala ukuran.
Harga tiket masuk (HTM) Glorious Rahvana Park hari biasa atau weekdays 20.000 rupiah untuk Dewasa, 15.000 rupiah untuk anak-anak. Sementara itu untuk Akhir pekan/Hari Libur atau Weekend masing-masing naik 5.000 rupih, atau Dewasa jadi 25.000 rupiah dan anak-anak jadi 20.000 rupiah per orang. Untuk anak-anak dibawah usia 2 tahun gratis masuk tanpa harga tiket masuk.
Kolam renang Klub Tamansari Megapolitan Manado
Foto kolam renang klub tamansari metropolitan manado |
20 ulasan Google
Alamat Lengkap: Komplek Perumahan Tamansari Metropolitan, Jl. A.A. Maramis No.KM. 333, Paniki Bawah, Kec. Mapanget, Kota Manado, Sulawesi Utara
Jam Buka Tutup Operasional:
Minggu 08.00–17.00
Senin 08.00–17.00
Selasa 08.00–17.00
Rabu 08.00–17.00
Kamis 08.00–17.00
Jumat 08.00–17.00
Sabtu 08.00–17.00
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Kolam renang ini berlokasi di komplek Tamansari Metropolitan Manado, Memiliki 2 kolam yang berbeda yaitu kolam renang untuk dewasa dan anak. Kondisi air kolam renang klub tamansari metropolitan manado ini tergolong cukup bersih, kondisi kolam renang cukup terawat, aman dan nyaman serta indah.
Menjadi salah satu kolam renang yang paling bagus dan terbaik di Manado. Tarif harga tiket biaya masuk (HTM) kolam renang klub tamansari metropolitan manado juga sangat murah dan banyak diskon.
Kolam renang umum WAIKI Kalasey - Sulut
Foto kolam renang umum waiki kalasey |
8 ulasan Google
Alamat Lengkap: Kalasey II, Jaga VI Belakang Kantor Dinas Perkebunan, Kalasey Dua, Kec. Mandolang, Kota Manado, Sulawesi Utara 95661
Jam Buka Tutup Operasiona;:
Senin Tutup
Selasa Tutup
Rabu Tutup
Kamis Tutup
Jumat 08.00–00.00
Sabtu 08.00–06.00
Minggu 08.00–06.00
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Waiki swimming pool kalasey atau biasa juga disebut kolam renang umum waiki kalasey merupakan salah satu kolam renang di manado yang cocok dijadikan tempat bersantai dan berlibur bersama keluarga, teman dan kolega. Airnya sejuk karena berasal dari mata air alami.
Kolam Renang Ranowangko Manado
Foto kolam renang ranowangko manado |
5 ulasan Google
Alamat Lengkap: JL. Jend A Yani, Sario Utara, Kec. Sario, Kota Manado, Sulawesi Utara
Nomor Telepon: (0431) 846934
Senin 09.00–17.00
Selasa 09.00–17.00
Rabu 09.00–17.00
Kamis 09.00–17.00
Jumat 09.00–17.00
Sabtu 09.00–17.00
Minggu 09.00–17.00
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Kolam renang ranowangko manado ini merupakan salah satu kolam renang tertua di kota manado dulunya banyak digunakan oleh warga untuk belajar berenang, berlatih renang untuk jadi atlet dan keperluan melamar pekerjaan seperti polisi dan tentara.
Pemandian Air Terang Malalayang
Foto pemandian air terang malalayang manado |
16 ulasan Google
Pemandian tradisional umum dan alam di Manado
Alamat Lengkap: Malalayang Satu, Kec. Malalayang, Kota Manado, Sulawesi Utara
Senin Buka 24 jam
Selasa Buka 24 jam
Rabu Buka 24 jam
Kamis Buka 24 jam
Jumat Buka 24 jam
Sabtu Buka 24 jam
Minggu Buka 24 jam
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Pemandian air terang malalayang merupakan salah satu pemandian alam yang ada di kota manado. pemandian air terang malalayang ini memiliki air yang langsung dari mata air, sehingga airnya benar-benar bersih dan segar ditambah lingkungan sekitar yang sejuk. Banyak warga memanfaatkan pemandian air terang malalayang ini sebagai tempat menghilangkan penat.
Kolam Renang Aryaduta Manado
Foto view kolam renang aryaduta manado |
1 ulasan Google
Kolam renang di Kota Manado, Sulawesi Utara
Alamat Lengkap: Jalan Piere Tendean (Boulevard, Wenang Utara, Kec. Wenang, Kota Manado, Sulawesi Utara 95111
Jam:
Kamis Buka 24 jam
Jumat Buka 24 jam
Sabtu Buka 24 jam
Minggu Buka 24 jam
Senin Buka 24 jam
Selasa Buka 24 jam
Rabu Buka 24 jam
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Kolam renang aryaduta manado merupakan fasilitas gratis jika anda melakukan reservasi atau menginap di Hotel Aryaduta Manado. Kolam renangnya bersih dan jernih, pemandangannya view laut yang indah yang membuat ingin berlama-lama bersantai di kolam renang.
Kolam Renang Hotel Sahid Manado
Alamat Lengkap: Jl. Babe Palar No. 1 Tanjung Batu, Tingkulu, Kec. Wanea, Kota Manado, Sulawesi Utara 95119
Jam Buka Tutup:
Kamis Buka 24 jam
Jumat Buka 24 jam
Sabtu Buka 24 jam
Minggu Buka 24 jam
Senin Buka 24 jam
Selasa Buka 24 jam
Rabu Buka 24 jam
Petunjuk Jalan Kelokasi: Klik Disini
Kolam renang hotel sahid manado merupakan fasilitas gratis yang anda dapatkan ketika memasan kamar di Hotel Sahid Manado. Kolam renangnya cukup luas bersih dan jernih standar hotel.
Kota Manado saat ini sudah cukup banyak pilihan wisata rekreasi air mulai dari kolam renang murah hingga kolam renang mewah dengan harga yang sesuai tentunya. Waterpark, waterboom, tempat pemandian alam dan beberapa jenis tempat wisata pemandian lainnya juga bisa diakses dengan harga yang sangat murah dan terjangkau semua kalangan. Sebagai kota yang sedang berkembang pesat tentu kedepan akan ada kolam renang, waterpark, waterboom dan tempat pemandian baru dan akan kami update secara berkala.
Untuk kamu warga kota Manado yang tingggal di kecamatan Bunaken, Bunaken Kepulauan, Malalayang, Paal Dua, Mapanget, Sario, Singkil, Tikala, Tuminting, Wanea, Wenang dan wilayah sekitar kota Manado yuk manfaatkan kolam renang dan tempat pemandian diatas untuk berenang.
Post a Comment for "11 Kolam Renang dan Pemandian Terbaik di Manado"